loading...

Manajemen

A.PENGERTIAN

Pengertian secara umum
Secara umum manajemen adalah suatu proses perencanaan,pengorganisasian,penggerakan dan pengawasan usaha anggota dalam organisasi.serta penggunaan sumber daya lainya untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan

Menurut para ahli

1.Marry parker follet
manajemen merupakan seni menyelesaikan pekerjaan melalui orang lain

2.M.luther gullick
manajemen sebagai ilmu,yaitu manajemen merupakan ilmu pengetahuan dalam kerja manusia untuk menghasilakan sesuatu yang bermanfaat

3.Stoner
Manajemen sebagai proses perencanaan pengorganisasian, kepemimpinan dan pengawasan dalam mencapai tujuan yang telah ditetapkan

B.FUNGSI MANAJEMEN

0 Response to "Manajemen"

Post a Comment